Arti PROPOLIS

10.6.09
Islam tak hanya tentang Ibadah, melainkan semua aspek kehidupan dituangkan di dalamnya.
Contohnya adalah kesehata. Penting bagi seorang Muslim untuk menjaga kesehatannya.
Untuk itu saya akan memaparkan kepada pembaca sebagian Herbal yang menurut Islam banyak sekali manfaatnya.


SEKILAS TENTANG PROPOLIS Propolis adalah getah yang dikumpulkan oleh lebah dari berbagai jenis pucuk tanaman dan dari tanaman yang patah dimana getah tanaman tersebut kemudian dicampur dengan enzim yang terdapat dalam kelenjar ludah lebah dan digunakan untuk melindungi sarang dari berbagai bakteri, virus dan jamur sehingga propolis sangat penting bagi kesehatan manusia atau hewan.


Untuk Komposisinya :
Propolis memiliki komposisi yang sangat kompleks, pengetahuan yang lengkap terhadap komposisi propolis sangat membantu untuk memanfaatkan propolis di dunia kesehatan. Berdasarkan hasil penelitian terhadap berbagai tipe propolis didapatkan lebih dari 300 unsur di dalam propolis diantaranya adalah : Flavanoids, chalcones, dehydrochalcones, dan lain lain. Komposisi propolis secara kuantitatif :
1. 55 % getah, 5 % pollen
2. 7,5 % - 35 % lilin
3. 10 % minyak esensial
4. 5 % asam amino
5. 4,4 - 19 % minyak terbang

Sebagai akibat dari kompleks dan lengkapnya unsur yg terdapat dalam propolis, maka propolis memiliki lebih dari 60 manfaat positif di dalam tubuh manusia.

Manfaat positif tersebut diantaranya : mengaktifkan makrofage, menghambat pertumbuhan sel tumor pada usus besar, efek pembekuan darah, anti-mikroorganisme yg tahan terhadap asam, antialergi, antibakteri, antibiotik, antijamur, antidepresi, antipendarahan, antiherves, antiinfeksi, disen-fektan, antipembengkakan, antileukemia, antiTBC, anti oksidan, antikejang, antistress, antiseptik, antivirus, menurunkan efek buruk akibat alkohol dan rokok, menurunkan tekanan darah, menurunkan kolesterol darah, menghaluskan kulit, dll. Dengan manfaat positif tersebut propolis dapat mengobati lebih dari 300 jenis penyakit yg berasal dari seluruh sistem tubuh manusia, mulai dari sistem pencernaan, sistem pertahanan, sistem saraf, sistem sekresi, sistem kelenjar, sistem reproduksi, sistem pernafasan, sistem ekresi dan sistem sirkulasi.


Efek Sampingnya :

Dr. Leonard Mc Kewan menuliskan bahwa selama 2500 tahun penggunaan propolis oleh berbagai masyarakat dari berbagai kebudayaan tidak tercatat adanya efek negatif yang serius dari propolis. Bahkan dokter-dokter di rusia biasa memberikan 9 gram propolis setiap harinya kepada pasien tanpa mengalami kendala. Adapun efek ringan yang sering dirasakan oleh pasien adalah mulut dan tenggorokan terasa kering setelah mengkonsumsi propolis dan kulit yg terasa hangat setelah dioleskan propolis.


Dr. Remy Chauvint mengesahkan bahwa : propolis mengandung mineral dan vitamin lengkap, merupakan "antibiotik" alami, 100 % dapat membunuh bakteri dan virus serta tidak ada efek samping dari penggunaannya.
Read more ...

Makna Taubat

9.6.09
Ini adalah cara untuk kita agar dicintai oleh Allah Ta'ala. Apalagi kita yang masih muda yang hidup penuh kemewahan dan kemaksiatan, tentu banyak dosa yang kita lakukan.
Untuk sobat mari kita perbaiki diri mumpung masi ada waktu.
Saya akan paparkan secara singkat apa itu TAUBAT.



Makna Taubat :

Asy-Syaikh Sholih Muhammad, menerangkan taubat secara bahasa adalah Kembali. Sdangkan Scara Syar'i : Kembali dari maksiat kepada Allah Ta'ala menuju ketaatan kepada-Nya..

Kewajiban Taubat

"Dan bertaubatlah kamu sekalian kepada Allah, hai orang - orang beriman supaya kamu beruntung".
(An-Nur:31)
B'kata al-Imam Ibnu Qudamah: "Para ulama telah sepakat atas wajibnya taubat,karena perbuatan -perbuatan dosa dpat membinasakan pelakunya dan menjauhkannya dari Allah Ta'ala,maka wajib menghindarinya dengan segera".
Jadi, taubat hrus dilaksanakan dgn segera & tdk boleh di tunda-tunda.

Syarat-Syarat Taubat :



1. Ikhlas

Hendaknya seorang ikhlas bertaubat karna Allah Ta'ala,bkan karena ingin ditonton.. Karena Ikhlas adalah syarat ibadah...

2. Menyesali Perbuatannya

Karna penyesalan menunjukkan kejujuran taubat seseorang.

"Penyesalan adalah taubat".(HR. Ibnu Hibban & Al-Hakim)

3. Meninggalkan Dosa

Ini trmasuk syarat yg pnting. Al-Imam Fudhail bin Iyadh brkta "Permohonan Ampum tanpa meninggalkan dosa adalh taubat pendusta".

4. Tdak Mengulangi

Apabila mash t'simpan rasa ingin melakukan dosa maka tdak sah.

5. Apabila kezhaliman Maka Minta Maaf kpada Orang Lain

Sperti seseorang prnah mencaci orang, mka hndaknya ia meminta maaf/jika pernah mencuri maka kembalikan barangnya.

6. Pada Waktunya

Waktu diterimanya sebelum kematian (An-Nisa : 18)

Bahaya Meremehkannya

Ketika orang meremehkan dosa kecil dan dosa kecil pun apabila trus menerus tntu akn menjadi besar. Sbagaimana Lautan luas hnya kmpulan air - air kecil.
"Hati - hatilah dngan Dosa - dosa kecil (karna dosa - dosa kcil itu) bgaikan suatu kaum yg turun di suatu lembah & masing - masing org membwa 1 ranting kayu bakar yg akhirnya bisa menyalakan api hngga bisa memasak roti mereka. Demikianlah dosa-dosa kecil, apabila brkumpul dlm diri seseorang niscaya akan membinasakannya". (HR. Thabrani, dishahihkan asy-syaikh al Albani dakam ash-Shahihah no.3102)

Demikian tulisan ini.
Waallahu 'alam

Di kutip dari : Buletin Risalah Tauhid

Read more ...